Postingan

Pengembangan Model Pembelajaran Inovatif

Gambar
Model Pembelajaran Secara umum, model pembelajaran merupakan pola tertentu yang digunakan sebagai acuan dalam merencanakan pembelajaran yang dapat dikategorikan berdasarkan tujuan pembelajarannya, urutan dari polanya, serta karakteristik dari lingkungan belajarnya. Photo by  NeONBRAND  on  Unsplash Adapun pengertian menurut para ahli, diantaranya adalah sebagai berikut : 1. Agus Suprijono Model pembelajaran adalah pola yang digunakan sebagai pedoman dalam merencanakan pembelajaran dikelas maupun tutorial. 2. Slavin Model pembelajaran adalah pedoman pada suatu pendekatan pembelajaran, termasuk tujuan, sintaksnya, lingkungan dan sistem pengelolaannya. 3. Trianto Model pembelajaran adalah suatu pendekatan yang luas dan menyeluruh serta dapat dikelompokkan berdasarkan tujuan pembelajarannya, pola urutnya (sintaks), dan sifat lingkungan belajarnya. Perbedaan Model, Pendekatan, Teknik, Strategi dan Metode Model Model pembelajaran hakikatnya adalah seb

Jurusan Baru di SMKN 4 PADANG tahun 2015

Gambar
Jurusan Baru di SMKN 4 PADANG Tahun 2015 K ita semua telah mengetahui keunggulan yang dimiliki oleh SMKN 4 PADANG . Mulai dari jurusan Lukis , Desain Komunikasi Visual , Desain Produk Kriya Tekstil ,  Desain Produk Interior and Landscaping , Akuntansi , Pemasaran dan terakhir adalah jurusan Multimedia. Maka ada kabar gembira bagi siswa tamatan SMP yang memiliki ketertarikan dengan patung , atau juga yang suka dengan animasi , maka SMKN 4 PADANG membuka jurusan baru yaitu jurusan Patung dan jurusan Animasi . Untuk jurusan Patung , memang sudah dahulu jurusan ini pernah ada , bahkan ketika SSRI dan SMSR namanya. Dan kemudian tidak ada lagi karena sempat menurunnya keinginan pelajar untuk mempelajari patung. Maka jurusan ini akan kembali dibuka. Sedangkan jurusan Animasi tergolong jurusan yang baru , karena jurusan ini merupakan cabang yang lebih spesifik lagi dari jurusan Multimedia. Animasi lebih fokus kepada pembuatan sebuah animasi atau juga bisa dikatakan dengan kartun. Ani

Bonus Demografi. Peluang Memajukan Bangsa Indonesia

Gambar
Bonus Demografi. Peluang Memajukan Bangsa Indonesia A. Pengertian Bonus Demografi dan Ketenagakerjaan          Bonus Demografi , mungkin merupakan suatu hal yang terdengar asing oleh masyarakat pada umumnya. Mungkin saja karena bahasa ini terlalu ilmiah sekali serta jarang digunakan dalam kehidupan sehari-hari,sehingga tidak banyak yang tahu. Akan tetapi,bukan berarti masyarakat Indonesia tidak mengetahuinya,masih banyak yang mengetahui makna kata dari Bonus Demografi.        Bonus Demografi , berasal dari 2 kata,yaitu Bonus dan Demografi. Bonus artinya adalah tambahan atau pemberian diluar batas-batas yang berhak kita dapatkan . Sedangkan Demografi berasal dari 2 kata juga , yaitu Demos yang berasal dari bahasa Yunani yang artinya rakyat , dan Grafein yang berasal dari bahasa Yunani pula , yang artinya menulis . Sedangkan menurut istilah , demografi adalah ilmu yang mempelajari mengenai komposisi , besar dan distribusi penduduk baik itu  kelahiran, k